sei sapi frozen

tips memasak di gunung

Tips Memasak Saat Camping Yang Enak dan Anti Gagal

Memasak adalah salah satu kegiatan yang tidak bisa lepas ketika camping. Baik itu mendaki gunung ataupun berkemah di camping ground, butuh persiapan logistik seperti bahan makanan. Akan tetapi, memasak di alam terbuka tidak seperti memasak di dapur. Oleh karena itu simak tips berikut agar masakanmu enak dan anti gagal.

Tips Memasak Saat Camping Yang Enak dan Anti Gagal Read More »

Ini Peluang Bisnis Kuliner sei sapi reseller dari Rumah yang Cuan di Tahun 2022-01

Ini Peluang Bisnis Kuliner dari Rumah yang Cuan di Tahun 2024

Usaha di bidang kuliner kini sudah semakin berkembang, di saat yang sama terdapat kebutuhan masyarakat terhadap makanan yang praktis dan serba guna. Salah satu alternatif usaha untuk memenuhi kebutuhan tersebut yang kini sedang naik daun di era pandemi ini adalah menjadi reseller suatu produk makanan. Lantas, seperti apa peluang dan keuntungannya? Simak ulasannya berikut. sapi

Ini Peluang Bisnis Kuliner dari Rumah yang Cuan di Tahun 2024 Read More »

Resep Sei Sapi Pepper Rice

3 Resep sei sapi yang bisa Seikawan coba di rumah

Se’i adalah hidangan daging asap yang berasal dari Nusa Tenggara Timur. Dalam bahasa Rote Se’i artinya daging yang disayat dalam ukuran kecil memanjang lalu diasap dengan bara api hingga matang. Se’i Sapi menjadi salah satu hidangan paling populer versi Kementrian Pariwisata lho Moms pada tahun 2020. Buat Moms yang penasaran gimana cara mengolah daging Se’i Sapi yang lezat, berikut Seilera sajikan resep sei sapi yang mudah karena #everyonecancook

3 Resep sei sapi yang bisa Seikawan coba di rumah Read More »